Taksonomi Bloom ini telah direvisi oleh Krathwohl salah satu penggagas taknomi tujuan belajar, agar lebih cocok dengan istilah yang sering digunakan dalam merumuskan tujuan belajar.
Kita sering mengenalnya dengan C1 s.d. C6
Pada revisi ini , jika dibandingkan dengan taksonomi sebelumnya, ada pertukaran pada posisi C5 dan C6 dan perubahan nama. Istilah sintesis dihilangkan dan diganting dengan Create.
Berikut ini Struktur dari Dimensi Proses Kognitif menurut Taksonomi yang telah direvisi
1 Remember (Mengingat) , yaitu mendapatkan kembali pengetahuan yang relevan dari memori jangka panjang.
1.1 Recognizing (mengenali)
1.2 Recalling (memanggilan/mengingat kembali)
2 Understand (Memahami), yaitu menentukan makna dari pesan dalam pelajaran-pelajaran meliputi oral, tertulis ataupun grafik.
2.1 Interpreting (menginterpretasi)
2.2 Exemplifying (mencontohkan)
2.3 Classifying (mengklasifikasi)
2.4 Summarizing (merangkum)
2.5 Inferring (menyimpulkan)
2.6 Comparing (membandingkan)
2.7 Explaining (menjelaskan)
3 Apply (Menerapkan), yaitu mengambil atau menggunakan suatu prosedur tertentu bergantung situasi yang dihadapi.
3.1 Executing (mengeksekusi)
3.2 Implementing (mengimplementasi)
4 Analyze (menganalisa), yaitu memecah-mecah materi hingga ke bagian yang lebih kecil dan mendeteksi bagian apa yang berhubungan satu sama lain menuju satu struktur atau maksud tertentu.
4.1 Differentianting (membedakan)
4.2 Organizing (mengelola)
4.3 Attributing (menghubungkan)
5 Evaluate (mengevaluasi), yaitu membuat pertimbangan berdasarkan kriteria dan standar.
5.1 Checking (memeriksa)
5.2 Critiquing (mengkritisi)
6 Create (menciptakan), yaitu menyusun elemen-elemen untuk membentuk sesuatu yang berbeda atau mempuat produk original.
6.1 Generating (menghasilkan)
6.2 Planning (merencanakan)
6.3 Producing (memproduksi)
Proses kognitif meaningful learning atau yang melibatkan proses berpikir kompleks bisa digambarkan dari struktur ke C2 hingga ke C5.
Sumber
Kita sering mengenalnya dengan C1 s.d. C6
Pada revisi ini , jika dibandingkan dengan taksonomi sebelumnya, ada pertukaran pada posisi C5 dan C6 dan perubahan nama. Istilah sintesis dihilangkan dan diganting dengan Create.
Berikut ini Struktur dari Dimensi Proses Kognitif menurut Taksonomi yang telah direvisi
1 Remember (Mengingat) , yaitu mendapatkan kembali pengetahuan yang relevan dari memori jangka panjang.
1.1 Recognizing (mengenali)
1.2 Recalling (memanggilan/mengingat kembali)
2 Understand (Memahami), yaitu menentukan makna dari pesan dalam pelajaran-pelajaran meliputi oral, tertulis ataupun grafik.
2.1 Interpreting (menginterpretasi)
2.2 Exemplifying (mencontohkan)
2.3 Classifying (mengklasifikasi)
2.4 Summarizing (merangkum)
2.5 Inferring (menyimpulkan)
2.6 Comparing (membandingkan)
2.7 Explaining (menjelaskan)
3 Apply (Menerapkan), yaitu mengambil atau menggunakan suatu prosedur tertentu bergantung situasi yang dihadapi.
3.1 Executing (mengeksekusi)
3.2 Implementing (mengimplementasi)
4 Analyze (menganalisa), yaitu memecah-mecah materi hingga ke bagian yang lebih kecil dan mendeteksi bagian apa yang berhubungan satu sama lain menuju satu struktur atau maksud tertentu.
4.1 Differentianting (membedakan)
4.2 Organizing (mengelola)
4.3 Attributing (menghubungkan)
5 Evaluate (mengevaluasi), yaitu membuat pertimbangan berdasarkan kriteria dan standar.
5.1 Checking (memeriksa)
5.2 Critiquing (mengkritisi)
6 Create (menciptakan), yaitu menyusun elemen-elemen untuk membentuk sesuatu yang berbeda atau mempuat produk original.
6.1 Generating (menghasilkan)
6.2 Planning (merencanakan)
6.3 Producing (memproduksi)
Proses kognitif meaningful learning atau yang melibatkan proses berpikir kompleks bisa digambarkan dari struktur ke C2 hingga ke C5.
Sumber
David R. Krathwohl, A Revision of Bloom’s Taxonomy, An Overview (Ohio: Theory Into Practice, vol 41 number 4 : 2002)
teh nana.... aku mampir... hwa taksonomi bloom.
BalasHapusteh sekalian referensi bukunya yang lengkap hehe.. ^_^
iis klo yang taksonomi bloom itu aku cuma ringkas dari 1 article itu aja kok...klo buku2 kita (indonesia) malah susah nyarinya, masih taksonomi lama. katanya sekrang ada, judulnya evaluasi kurikulum, dia udah pake taksonomi bloom yang direvisi
BalasHapussama apni apalagi teteh nih baru belajar sekrang langsung disuruh buat tugas bikin soal, udah tau artinya juga blom tentu pas bikin pas harus konsultasi sana-sini sama temen2 yang pengalaman.
BalasHapusTERIMAKASIH INFORMASINYA MENGENAI REVISI TAKSONOMI BLOOM ANDA
BalasHapusa taxonomy for learning teaching and assessing
BalasHapus"A TAXONOMY FOR LEARNING TEACHING AND ASSESSING" A REVISI OF BLOOM OF EDUCATIONAL OBJECTIVES Editor Lorin W. Anderson and David R. Krathwohl ini buku revisi taksonomi bloom
BalasHapus"A TAXONOMY FOR LEARNING TEACHING AND ASSESSING" A REVISI OF BLOOM OF EDUCATIONAL OBJECTIVES Editor Lorin W. Anderson and David R. Krathwohl ini buku revisi taksonomi bloom
BalasHapusiya dita betul, aklo aku kebetulan nulisnya dari artikel di jurnal aja bukan dari bukunya
BalasHapusthanks atas infonya, mohon izin untuk copy untuk tugas. ^_^
BalasHapuskunjungi blog kami juga y ^_^
jadi, tentang taksonomi bloom kita pake buku referensi apa y ???
BalasHapus